PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA, UKURAN PERUSAHAAN DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN TEKSTIL DAN GARMEN
on
Authors:
Ni Luh Komang Arik Santini, I Gde Kajeng Baskara
Abstract:
“Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh perputaran modal kerja, ukuran perusahaan dan likuiditas terhadap profitabilitas perusahaan tekstil dan garmen. Penelitian dilakukan di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2016. Jumlah sampel yang digunakan 8 perusahaan dengan menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Sebelum dilakukan analisis regresi linier berganda, terlebih dahulu dilakukan uji asumsi klasik untuk memastikan model regresi linear yang digunakan telah memenuhi asumsi dasar dari analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perputaran modal kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas, ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas dan likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas. Kata kunci: profitabilitas, perputaran modal kerja, ukuran perusahaan, likuiditas”
Keywords
profitabilitas, perputaran modal kerja, ukuran perusahaan, likuiditas
Downloads:
Download data is not yet available.
References
References Not Available
PDF:
https://jurnal.harianregional.com/manajemen/full-41458
Published
2018-12-03
How To Cite
SANTINI, Ni Luh Komang Arik; BASKARA, I Gde Kajeng. PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA, UKURAN PERUSAHAAN DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN TEKSTIL DAN GARMEN.E-Jurnal Manajemen, [S.l.], v. 7, n. 12, p. 6502 - 6531, dec. 2018. ISSN 2302-8912. Available at: https://jurnal.harianregional.com/manajemen/id-41458. Date accessed: 08 Jul. 2024. doi:https://doi.org/10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i12.p05.
Citation Format
ABNT, APA, BibTeX, CBE, EndNote - EndNote format (Macintosh & Windows), MLA, ProCite - RIS format (Macintosh & Windows), RefWorks, Reference Manager - RIS format (Windows only), Turabian
Issue
Vol 7 No 12 (2018)
Section
Articles
Copyright
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
Discussion and feedback