Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Umur Perusahaan, Komposisi Dewan Direksi Dan Kepemilikan Institusional Pada Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di Bursa Efek Indonesia
on
Authors:
umi sukma pebriana
Abstract:
“Lingkungan menjadi sangat penting bagi perusahaan saat ini. Ketidakharmonisan perusahaan dengan lingkungan dapat mengakibatkan dampak yang negatif bagi perusahaan. Begitu pentingnya faktor lingkungan bagi perusahaan sehingga menjadi dasar bagi penelitian ini.Sampel dipilih menggunakan purposive sampling sehingga diperoleh sampel sebanyak 44 perusahaanProperty dan real estate. Variabel penelitian yaitu profitabilitas, leverage, umur perusahaan, komposisi dewan direksi, dan kepemilikan institusional. Teknikanalisis data meliputi uji asumsi klasik, regresi linier berganda.Berdasarkananalisisditemukan bahwa untuk variabel komposisi dewan direksi menunjukkan pengaruh yang signifikan pada pengungkapan CSR sedangkan variabel profitabilitas, leverage, umur perusahaan dan kepemilikan institusional tidak berpengaruh pada pengungkapan CSR”
Keywords
Keyword Not Available
Downloads:
Download data is not yet available.
References
References Not Available
PDF:
https://jurnal.harianregional.com/akuntansi/full-2034
Published
2012-12-05
How To Cite
PEBRIANA, umi sukma. Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Umur Perusahaan, Komposisi Dewan Direksi Dan Kepemilikan Institusional Pada Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di Bursa Efek Indonesia.E-Jurnal Akuntansi, [S.l.], v. 1, n. 2, dec. 2012. ISSN 2302-8556. Available at: https://jurnal.harianregional.com/akuntansi/id-2034. Date accessed: 28 Aug. 2025.
Citation Format
ABNT, APA, BibTeX, CBE, EndNote - EndNote format (Macintosh & Windows), MLA, ProCite - RIS format (Macintosh & Windows), RefWorks, Reference Manager - RIS format (Windows only), Turabian
Issue
Vol 1 No 2 (2012)
Section
Articles
Copyright
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
Discussion and feedback