Authors:

I Gede Arta Wibawa, I Gede Tendi Ariyanto, Luh Arida Ayu Rahning Putri, I Ketut Gede Suhartana, I Gusti Agung Gede Arya Kadyanan, Luh Gede Astuti

Abstract:

“Aksara bali merupakan aksara tradisional yang digunakan untuk menulis bahasa dan sastra bali. Aksara bali juga merupakan salah satu kekayaan budaya bali. Namun aksara bali memiliki keunikan dari bentuknya yang hampir sama satu dengan yang lainnya, dan beberapa tulisan hanya dibedakan oleh satu guratan garis. Hal tersebut dapat mempersulit dalam pembelajarannya juga dalam pengembangan aplikasinya di era yang modern ini. Jadi oleh sebab saya melakukan penelitian dalam pembuatan sistem pencocokan aksara bali menggunakan template matching dan komputasi paralel agar dapat mengetahui berapa nilai dari rata2 ketidakmiripan dari setiap huruf aksara bali agar dapat menjadi acuan dalam pengembangan aplikasi yang berhubungan dalam aksara bali. Dalam penelitian ini saya menggunakan metode template matching untuk mengetahui nilai eror rata2 dari setiap huruf akrasa bali yang terdapat pada font bali simbar. Dari metode tesersebut akan mencocokan setiap nilai pixel-pixel dari huruf aksara bali yang sudah diolah dalam proses binerisasi untuk mendapatkan nilai eror. Nilai eror tersebut akan di cari rata2nya dan akan di buat table agar mempermudah dalam mencari nilai MSE yang terbesar atau tulisan aksara bali yang memiliki nilai kemiripan yang kecil. Dalam proses template matching tersebut juga di sisipkan komputasi paralel sekaligus melakukan perbadingan antara aplikasi yang menggunakan komputasi paralel dan tidak mennggunakan komputasi paralel agar dapat mengetahui terjadi perbedaan waktu dalam pemrosesan atau tidak. Berdasarakan penelitian yang dilakukan, hasil yang didapat nilai MSE terbesar yaitu 0,071354167 memiliki kemiripan 93%. Dimana ini menunjukan bahwa kemiripan aksara bali dengan yang lainnya itu memiliki kemiripan diatas 90% dan hasil waktu proses data sistem yang menggunakan komputasi paralel adalah 4977 second dan sistem yang tidak menggunakan komputasi paralel adalah 4789 second. Kata kunci : Tamplate matching, komputasi parallel, pencocokan aksara bali”

Keywords

: Tamplate matching, komputasi parallel, pencocokan aksara bali

Downloads:

Download data is not yet available.

References

References Not Available

PDF:

https://jurnal.harianregional.com/jlk/full-89783

Published

2022-08-29

How To Cite

WIBAWA, I Gede Arta et al. Sistem Pencocokan Aksara Bali Menggunakan Template Matching Dan Komputasi Paralel.JELIKU (Jurnal Elektronik Ilmu Komputer Udayana), [S.l.], v. 11, n. 4, p. 993-1000, aug. 2022. ISSN 2654-5101. Available at: https://ojs.unud.ac.id/index.php/JLK/article/view/89783. Date accessed: 08 Jul. 2024. doi:https://doi.org/10.24843/JLK.2023.v11.i04.p30.

Citation Format

ABNT, APA, BibTeX, CBE, EndNote - EndNote format (Macintosh & Windows), MLA, ProCite - RIS format (Macintosh & Windows), RefWorks, Reference Manager - RIS format (Windows only), Turabian

Issue

Vol 11 No 4 (2023): JELIKU Volume 11 No 4, May 2023

Section

Articles

Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License